Teks Eksplanasi
Teks eksplanasi adalah teks yg di buat utk menjelaskan proses terjadinya
suatu fenomena atau peristiwa, baik fenomena alam maupun sosial secara
ilmiah.
Struktur - strukturnya :
1. Pernyataan Umum
2. Deretan penjelasan
3. Interpretasi
Contoh Teks Eksplanasi
Tanah Longsor
1.
Pernyataan Umum
Longsor adalah sebuah peristiwa dimana terjadinya gerakan tanah atau biasa disebut geologi yang terjadi karena adanya pergerakan masa batuan / tanah dengan berbagai tipe dan jenis seperti jatuhnya bebatuan atau gumpalan besar tanah. Tanah longsor atau amblas secara garis besar bisa terjadi karena dua faktor yaitu faktor pendorong dan faktor pemicu. Faktor pendorong merupakan faktor yang mempengaruhi kondisi material sendiri, sedangkan faktor pemicu adalah faktor penyebab bergeraknya material tersebut.
2.
Deretan penjelasan
Di Indonesia sendiri peristiwa ini hampir sering terjadi. Kebanyakan disebabkan oleh gempa sehingga menggerakkan lempeng bawah tanah sehingga mengakibatkan elemen atau lempeng bawah permukaan menjadi tergeser sehingga menimbulkan pecahan dan terjadinya longsor. Ada banyak hal lagi yang bisa memicu dan menyebabkan terjadinya kelongsoran. Baik itu diakibatkan oleh alam atau karena ulah manusia itu sendiri, diantaranya Tingginya curah hujan, jika musim penghujan dengan durasi lama maka akan terjadi penguapan air di permukaan tanah dalam jumlah besar. Setelah penguapan maka akan muncul pori-pori atau rongga tanah, kemudian terjadi retakan di permukaan, saat hujan air akan menyusup ke bagian yang retak lalu air akan masuk sehingga terakumulasi di bagian dasar lereng, lalu menimbulkan gerakan lateral kemudian terjadilah longsor. Untuk pencegahan terjadinya longsor bisa dengan menggunakan pohon, karena akar pohon akan banyak membantu dengan cara menyerap air hujan sehingga bisa meminimalisir.
3.
Interpretasi.
Akibat dari bencana ini tentu tidak sedikit kerugian paling parah adalah korban jiwa, selain itu kerugian materi seperti kehilangan rumah, tanah, harta benda yang harus direlakan karena tetimbun oleh longsoran. Sangat jarang orang dalam longsor bisa menyelamatkan dirinya karena karena kecepatan tanah longsor diperkirakan kecepatannya bisa mencapai 100 km/jam kecepatan yang mustahil untuk lari bagi manusia tanpa peralatan. Selain itu setelah kejadian pun korban selamat tidak sedikit akan mengalami trauma yang mendalam. Jika mendengar suara gemuruh besar di dekat anda maka segeralah lari menuju ketempat atau wilayah dataran stabil.
Pernyataan Umum
Longsor adalah sebuah peristiwa dimana terjadinya gerakan tanah atau biasa disebut geologi yang terjadi karena adanya pergerakan masa batuan / tanah dengan berbagai tipe dan jenis seperti jatuhnya bebatuan atau gumpalan besar tanah. Tanah longsor atau amblas secara garis besar bisa terjadi karena dua faktor yaitu faktor pendorong dan faktor pemicu. Faktor pendorong merupakan faktor yang mempengaruhi kondisi material sendiri, sedangkan faktor pemicu adalah faktor penyebab bergeraknya material tersebut.
2.
Deretan penjelasan
Di Indonesia sendiri peristiwa ini hampir sering terjadi. Kebanyakan disebabkan oleh gempa sehingga menggerakkan lempeng bawah tanah sehingga mengakibatkan elemen atau lempeng bawah permukaan menjadi tergeser sehingga menimbulkan pecahan dan terjadinya longsor. Ada banyak hal lagi yang bisa memicu dan menyebabkan terjadinya kelongsoran. Baik itu diakibatkan oleh alam atau karena ulah manusia itu sendiri, diantaranya Tingginya curah hujan, jika musim penghujan dengan durasi lama maka akan terjadi penguapan air di permukaan tanah dalam jumlah besar. Setelah penguapan maka akan muncul pori-pori atau rongga tanah, kemudian terjadi retakan di permukaan, saat hujan air akan menyusup ke bagian yang retak lalu air akan masuk sehingga terakumulasi di bagian dasar lereng, lalu menimbulkan gerakan lateral kemudian terjadilah longsor. Untuk pencegahan terjadinya longsor bisa dengan menggunakan pohon, karena akar pohon akan banyak membantu dengan cara menyerap air hujan sehingga bisa meminimalisir.
3.
Interpretasi.
Akibat dari bencana ini tentu tidak sedikit kerugian paling parah adalah korban jiwa, selain itu kerugian materi seperti kehilangan rumah, tanah, harta benda yang harus direlakan karena tetimbun oleh longsoran. Sangat jarang orang dalam longsor bisa menyelamatkan dirinya karena karena kecepatan tanah longsor diperkirakan kecepatannya bisa mencapai 100 km/jam kecepatan yang mustahil untuk lari bagi manusia tanpa peralatan. Selain itu setelah kejadian pun korban selamat tidak sedikit akan mengalami trauma yang mendalam. Jika mendengar suara gemuruh besar di dekat anda maka segeralah lari menuju ketempat atau wilayah dataran stabil.
Contoh Teks Eksplanasi
Contoh Teks Eksplanasi : Hujan Es
1. Pernyataan umum
Hujan es, dalam ilmu meteorologi disebut juga hail, adalah presipitasi
yang terdiri dari bola-bola es. Salah satu proses pembentukannya adalah
melalui kondensasi uap air lewat dingin di atmosfer pada lapisan di atas
freezing level. Es yang terjadi dengan proses ini biasanya berukuran
besar. Karena ukurannya, walaupun telah turun ke aras yang lebih rendah
dengan suhu yang relatif hangat tidak semuanya mencair. Hujan es tidak
hanya terjadi di negara sub-tropis, tapi bisa juga terjadi di daerah
ekuator.
Proses lain yang dapat menyebabkan hujan adalah riming, dimana uap air lewat dingin tertarik ke permukaan benih-benih es. Karena terjadi pengembunan yang mendadak maka terjadilah es dengan ukuran yang besar.
Proses lain yang dapat menyebabkan hujan adalah riming, dimana uap air lewat dingin tertarik ke permukaan benih-benih es. Karena terjadi pengembunan yang mendadak maka terjadilah es dengan ukuran yang besar.
2. Deretan penjelasan
Hujan es disertai puting beliung berasal dari jenis awan bersel tunggal
berlapis-lapis (CB) dekat dengan permukaan bumi, dapat juga berasal dari
multi sel awan , dan pertumbuhannya secara vertical dengan luasan area
horizontalnya sekitar 3 – 5 km dan kejadiannya singkat berkisar antara 3
- 5 menit atau bisa juga 10 menit tapi jarang, jadi wajar kalau
peristiwa ini hanya bersifat local dan tidak merata, jenis awan berlapis
lapis ini menjulang kearah vertical sampai dengan ketinggian 30.000
feet lebih, Jenis awan berlapis-lapis ini biasa berbentuk bunga kol dan
disebut Awan Cumulo Nimbus (CB).
Dua per tiga dari bumi kita ini mengandung air dan sisanya adalah
daratan. Air itu tersimpan dalam banyak wadah seperti samudera, lautan,
sungai, danau. Jangan lupa tubuh kita ini juga mengandung banyak air
juga. Nah air yang ada di berbagai wadah tersebut akan mengalami
penguapan atau evaporasi dengan bantuan matahari. Oya, tak lupa juga air
yang ada di daun tumbuhan ataupun permukaan tanah. Proses penguapan air
dari tumbuh-tumbuhan itu dinamakan transpirasi.
Kemudian uap-uap air tersebut akan mengalami proses kondensasi atau
pemadatan yang akhirnya menjadi awan. Awan-awan itu akan bergerak ke
tempat yang berbeda dengan bantuan hembusan angin baik secara vertikal
maupun horizontal. Awan yg mengandung uap air tertiup angin ketempat yg
dingin, mencapai dew point / titik embun, lalu mengembun, dan karena
beratnya, kemudian jatuh sebagai hu jan. Saat telah mengembun itu, sudah
jadi air, lalu tertiup oleh angin thermis yg naik, keketinggian dgn
temperatur dibawah freezing point, embun tersebut lalu akan membeku
menjadi es, dan akan jatuh kebawah. Karena ikatan antar molekul es
selaku benda padat jauh lebih kuat dari ikatan antar molekul air, maka
es tersebut lalu jatuh dalam bentuk yg tidak beraturan, bisa sebesar
kepalan tangan. Inilah fenomena terjadinya hujan es. Hujan es hanya
terjadi di wilayah iklim dingin atau subtropics.
3. Interpretasi
Oleh sebab itu hujan es jarang terjadi di daerah tropis seperti di
Indonesia, sebab, angin thermis yg bertiup naik vertikal, adanya
terutama didaerah tropis, dan subtropis (Filipina). Ini di karenakan
Indonesia berada di daerah tropis, maka dari itu jarang bahkan jarang
sekali di tempat kita, mengalami hujan es ini.
Fatamorgana
1. Pernyataan umum
Fatamorgana adalah bayangan semu (tidak nyata) yang biasanya terjadi di
tanah lapang yang luas seperti padang pasir atau padang es. Fatamorgana
juga biasa terdjadi di jalan. Kata fatamorgana diambil dari bahasa
Italia yang mulanya diambil dari nama saudari Raja Arthur, Faye le
Morgana, seorang peri yang bisa berubah-ubah rupa. Seringkali,
fatamorgana menyerupai danau atau air yang berminyak. Ini sebenarnya
adalah pantulan dari langit karena udara yang panas. Udara panas ini
berfungsi sebagai cermin.
2. Deretan penjelasan
Fatamorgana terjadi karena adanya perbedaan kerapatan antara udara
dingin dan udara panas. Udara dingin memiliki kerapatan lebih pekat dan
lebih berat dibandingkan udara panas. Kenyataannya, lapisan udara panas
yang ada di dekat tanah terperangkap oleh lapisan udara yang lebih
dingin di atasnya. Cahaya dibiaskan secara horisontal dan pandangan
akhirnya berjalan ke atas karena pengaruh internal total. Pemantulan
internal total (total internal reflection) adalah proses pemantulan
seberkas cahaya pada permukaan batas antara satu medium dengan medium
lain yang indeks biasnya lebih kecil, jika sudut datang ke medium kedua
melebihi suatu sudut kritis tertentu. Dengan demikian, cahaya berjalan
di dalam medium yang memiliki indeks bias yang tinggi seperti air, kaca,
dan plastik ke medium yang memiliki indeks bias lebih rendah seperti
udara. Akibatnya gambar dengan sifat semu dan terbalik akan membentuk
fatamorgana. Fatamorgana ada 2 macam yaitu fatamorgana superior dan
inferior. Fatamorgana superior terjadi di atas cakrawala. Sedangkan
Fatamorgana inferior lebih sering terjadi di sekitar kita.
3. Interpretasi
Secara ilmiah, fatamorgana digolongkan dalam fenomena alam yang unik,
karena terbentuk dari proses alamiah yang membentuk suatu hal yang indah
di alam. Seringkali, masyarakat yang tidak paham proses terjadinya
fatamorgana, beranggapan bahwa hall itu disebabkan oleh kelelahan mata,
namun sebenarnya fatamorgana dapat dilihat tanpa kelelahan mata, bahkan
dapat difoto secara langsung.
1 komentar:
baik
Posting Komentar